ImagePalestina Membeku! Yuk Bantu Hangatkan Bumi Para N...
Image

Palestina Membeku! Yuk Bantu Hangatkan Bumi Para Nabi

Image
Palestina
Rp 0 terkumpul dari Rp 480.000.000
0 Donasi sudah berakhir

Penggalang Dana

Image
Image
Verified Organization

Musim dingin di Palestina selalu menjadi momok menakutkan bagi sebagian besar warganya. Mereka adalah kaum miskin, anak yatim, dan tuna wisma yang tinggal di tenda-tenda pengungsian yang jumlahnya mencapai 20 ribu jiwa lebih.

Hal ini terus berlangsung dari tahun ketahun, dengan rata-rata suhu normal musim dingin yang mencapai 13°c hingga 0°c ketika berada di puncak hawa dingin yang luar biasa. Bayangkan bagaimana 20 ribu jiwa lebih yang merupakan kaum miskin, anak yatim dan dhuafa ini dapat bertahan ditengah musim dingin seperti itu?

 

Apa itu Program Winter Aid?

Merupakan salah satu program rutin sosial kemanusiaan dari SADAQA, yang bertujuan untuk menerima bantuan dan menyalurkannya untuk saudara-saudara muslim Palestina di wilayah rawan konflik dan kawasan pengungsian Palestina seperti di Turki, Lebanon, dan Yordania.

Kapan Program Winter Aid dilaksanakan?

SADAQA menyelenggarakan program ini rutin setiap tahun, pelaksanaannya mengambil momentum sebelum dan saat musim dingin tiba di Palestina.

Apa saja yang disalurkan dan kemana bantuan tersebut disalurkan?

SADAQA menyalurkan bantuan ini dalam bentuk jaket wool, selimut, sembako, karpet, gas, dan kayu bakar ke wilayah Gaza, Al Quds, dan kawasan pengungsian Palestina seperti di Turki, Lebanon, dan Yordania.

 

Mari bersama kita ringankan beban saudara-saudara kita di Palestina dalam menghadapi kerasnya musim dingin. Semoga keberkahan Masjid Al Aqsa tercurah kepada kita semua. Aamiin.

  • August, 15 2023

    Campaign is published

Belum ada donasi untuk penggalangan dana ini

Doa-doa orang baik

Menanti doa-doa orang baik

Bagikan melalui:
✕ Close